Cara Menjadikan Huruf besar dan Huruf Kecil di dalam PHP

cara menjadikan huruf besar dan huruf kecil di dalam phpSebelumnya kita sudah mengimplementasikan bagaimana memanipulasi string dari menghitung jumlah karakter dan mencocokan password satu ke password dua sesuai dengan contoh, maka hari ini kita akan memahami bagaiamana sih caranya mengubah huruf besar dan huruf kecil di dalam php.
sebelum kita praktikan alangkah baiknya kita pahimi dari masing -masing penggunaan untuk mengubah jenis kata, kalimat agar huruf itu bisa menjadi lebih besar dan bisa juga sebaliknya.
pengertian :
  • strtoupper : script disamping adalah untuk mengubah huruf yang kita masukan dalam nilai variabelnya menjadi huruf besar.
  • strtolower : script disamping adalah untuk mengubah huruf yang kita masukan dengan huruf besar menjadikannya huruf kecil. atau bisa disebut juga kebalikannya dari script strtoupper. 
dengan dua script tersebut diatas kita dapat menggunakannya sesuai dengan kebutuhan kita.
disini kita implementasikan mulai dari contoh strtoupper yang dimana menjadikan huruf kecil menjadi huruf besar, perhatikan script dibawah ini :


dari variabel test diatas sama dengan "huruf besar" kemudian kita masukan variabel ubah menjadi sama dengan strtoupper kemudian kita tampilkan variabel ubah menjadi. disini apabila kita buka dengan browser maka browser akan menampilkan "huruf besar" menjadi HURUF BESAR, ya karena fungsi dari strtoupper disini akan mengubah huruf kecil menjadi huruf besar.
mudah kan.

untuk contoh implementasi huruf kecil ke huruf besar sudah kita praktikan, sekarang mari kita coba bagaimana merubah huruf besar menjadi huruf kecil didalam string php.
sebelumnya kamu sudah memahami arti dari masing-masing fungsi antara strtoupper dengan strtlower. maka dari itu disini kita akan mempraktikan dengan menggunakan strtlower yang berfungsi mengubah huruf besar menjadi huruf kecil.
berikut implementasinya :


dari implementasi kedua ini kita akan melihat perubahan di browser dari "HURUF BESAR" dan akan ditampilkan dengan huruf kecil karena disini kita menggunakan strtlower. kamu bisa mengubah nilainya dengan memasukan kalimat sesuai dengan kebutahan masing-masing.
jadi bisa disimpulkan strtlower adalah kebalikan dari strtoupper, mengubah huruf kecil menjadi huruf besar maupun kebalikannya.
sangat mudah ya,.
terima kasih.
Lebih baru Lebih lama

نموذج الاتصال